Manfaat Di Dalam Jambu Biji Bagi Kesehatan Tubuh
Buah ini di kenal memiliki segudang manfaat untuk kesehatan tubuh,dan bukan hanya buahnya saja yang bermanfaat bahkan daunnya juga bisa di gunakan untuk kesehatan.
Jambu biji ini merupakan salah satu tanaman buah yang berasal dari negara di Amerika Tengah,Seperti di Brazil,Meksiko,Kolombia,dan Venezuela.Buah ini biasanya di sebut juga dengan Guava,Kini sudah banyak di budayakan dan bisa di nikmati di manca negara yang beriklim tropis dan subtropis,Jambu biji yang kaya akan kandungan Vitamin C , Vitamin A,Kalium dan Antioksidan seperti likopen.Selain itu jambu biji juga mengandung nutrisi lain,yakni Serat,Protein,Zat besi,Magnesium,serta Folat,Namun hanya dalam jumlah yang sangat sedikit.
Berikut inilah beberapa manfaat yang terdapat di dalam jambu biji ini untuk kesehatan.
Melindungi tubuh dari radikal bebas
Kandungan yang dimiliki dalam jambu biji adalah Vitamin C yang berperan sebagai antioksidan yang sangat berguna untuk melindungi tubuh dari kerusakan sel yang di akibat kan oleh radikal bebas,banyak orang percaya radikal bebas adalah faktor pemicu bekembangnya penyakit kanker.Kandungan antioksidan yang dimiliki nya ini bukan hanya ada di buah nya saja namun di daunnya nya juga.
Meningkatkan sistem kekebalan tubuh
Jambu biji merupakan buah yang memiliki kandungan Vitamin C yang sangat tinggi,Bahkan kandungan Vitamin C yang ada di dalam jambu biji kandungan nya melebihi kandungan Vitamin C di jeruk.Vitamin sangat baik bagi peningkatan sistem kekebalan pada tubuh anda dan terdapat juga bisa mengurangi risiko terserang penyakit infeksi.Selain itu Vitamin C juga sangat penting untuk membantu menjaga kesehatan pada tulang,gusi,gigi,dan pembuluh darah,membantu dalam pnyembuhan luka,meningkat kan fungi otak dan membantu tubuh menyerap zat besi.
Melancarkan saluran pencernaan
Kandungan pada jambu biji ini juga terdapat sebagai pelancar sistem untuk pencernaan.khasiat yang di miliki adalah kandungan serat yang cukup tinggi pada jambu biji,sehingga sangat membantu untuk mencegah sembelit dan memastikan bahwa kuman baik yang ada di dalam saluran pencernaan akan tetap bekerja.
Mencegah demam berdarah
Menurut para peneliti ekstrak pada daun jambu biji ini juga bisa membantu menghambat pertumbuhan virus dengue.Daun jambu yang di rebus ini daat membantu menurunkan risiko pendarahan pada penderita DBD dan mampu juga meningkat kan jumlah trombosit pada penderita demam berdarah dengue.